Hubungan Kecemasan dengan Manajemen Diri pada Pasien Diabetes Mellitus Tipe 2 di RSUD DR. H. Moch. Ansari Saleh Banjarmasin

Authors

  • Hefly Susandri Program Studi Sarjana Keperawatan, Fakultas Kesehatan, Universitas Sari Mulia
  • Cynthia Eka Fayuning Tjomiadi Program Studi Sarjana Keperawatan, Fakultas Kesehatan, Universitas Sari Mulia
  • Onieqie Ayu Dhea Manto Program Studi Sarjana Keperawatan, Fakultas Kesehatan, Universitas Sari Mulia

DOI:

https://doi.org/10.61758/nursing.v15i02.155

Keywords:

Diabetes Mellitus Tipe 2, Kecemasan, Manajemen Diri

Abstract

Latar Belakang: Seseorang yang terkena penyakit diabetes berisiko 2 kali lebih besar untuk mengalami kecemasan daripada orang yang tidak mengalami diabetes mellitus. Pasien diabetes mellitus tipe 2 yang mengalami kecemasan dapat menyebabkan kadar glukosa dalam darah pada pasien diabetes mellitus tipe 2 tidak stabil secara terus-menerus sehingga menimbulkan komplikasi. Tujuan: Mengetahui hubungan kecemasan dengan manajemen diri pada pasien Diabetes Mellitus Tipe 2 di Rsud Dr. H. Moch. Ansari Saleh Banjarmasin. Metode: Penelitian menggunakan metode kuantitatif dengan menggunakan rancangan pendekatan cross sectional, dengan pengambilan sampel menggunakan teknik probability sampling berjumlah sampel 56 responden. Hasil: Pasien Diabetes Mellitus Tipe 2 di RSUD Dr. H. Moch. Ansari Saleh Banjarmasin sebagian besar mengalami kecemasan ringan yaitu sebanyak 50 responden (89,3%) dan pasien yang kadang-kadang bisa memanajemen diri sebanyak 53 responden (94,6%). Hasil uji spearman rank menunjukan bahwa nilai signifikan (2-tailed) yaitu p-value = 0,027<0,05 diterima yang artinya terdapat hubungan antara kecemasan dengan manajemen diri pada pasien Diabetes Mellitus Tipe 2 di RSUD Dr. H. Moch. Ansari Saleh Banjarmasin. Kesimpulan: Pasien Diabetes Mellitus Tipe 2 yang mengalami kecemasan ringan akan kadang-kadang mempengaruhi manajemen diri pada pasien Diabetes Mellitus Tipe 2. Penyunting mempunyai hak untuk menyunting abstrak dengan alasan untuk kejelasan naskah.

References

ADCES. (2020). Insulin Injection Know-How Learning How to Injection Insulin. Association of Diabetes Care & Education Specialists. https://www.diabeteseducator.org/docs/defaultsource/legacydocs/_resources/pdf/general/insulin_injection_how_to_aade.pdf?sfvrsn=2
Adiatma, S. N., & Asriyadi, F. (2020). Hubungan Manajemen Diri (Self Management) dengan Peran Diri pada Pasien Diabetes Mellitus di Wilayah Kerja Puskesmas Palaran Samarinda. Borneo Student Research, 1(2), 848–853.
Aditama, R. A. (2020). Pengantar Manajemen: Teori dan Aplikasi. AE Publishing.
Alya Azzahra Utomo, Andira Aulia R, Sayyidah Rahmah, Rizki Amalia, ‘Faktor Risiko Diabetes Mellitus Tipe 2’, Jurnal Kajian Dan PengembanganKesehatan Masyarakat, 01 (2020), 44–52
American Diabetes Association. (2021). Standards Of Medical Care In Diabetes. Clinical And Applied Research And Education, 44(SUPPL.), 11–16 https://doi.org/10.2337/diacare.29.02.06.dc05-1989
Anies. 2018. Penyakit Degeneratif : Mencegah dan Mengatasi Penyakit Degeneratif dengan Perilaku dan Pola Hidup Modern yang Sehat. Yogyakarta: Ar-Ruzz Media.
Ariani, T. A. (2018). Komunikasi Keperawatan. Malang : Universitas Muhammadiyah Malang.
Arikunto, S. (2017). Pengembangan Instrumen Penelitian dan Penilaian Program.Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Astuti, D. P., & Sulastri, E., 2019. Universitas Muhammadiyah Purworejo Peningkatan Pengetahuan Kehamilan , Persalinan Dan Nifas Yang Sehat Melalui Kelas Ibu Hamil Increasing Knowledge Of Pregnancy, Labor And Postpartum The 9 th University Research Colloqium 2019 Universitas Muhammadiyah Pu. 7– 10
Decroli, E. (2019). Diabetes Melitus Tipe 2. Padang: Pusat Penerbitan Bagian Ilmu Penyakit Dalam Fakulltas Kedokteran Universitas Andalas.
Febriyan, H.Billy. (2020). “Gaya Hidup Penderita JURNAL KEPERAWATAN, Volume 15, No 2, Desember 2023: 17-25 Diabetes Melllitus Tipe 2 Pada Masyarakat di Perkotaan,” Jurnal Fakultas Kedokteran.
Vol(2),No.2, pp. 361-368. Retrieved from: https://wellness.journalpress.id.
Firmansyah, M. A. (2019). Pemasaran Produk dan Merek: Planning dan Strategy. Penerbit Qiara Media
Hendri, Yuda. 2018. Penerapan Teknik Relaksasi Nafas Dalam Dan Terapi Murottal Untuk Mengurangi Intensitas Nyeri Pada Pasien Fraktur Post Op Hari Ke 2 di RSUD Prof DR.Margono, Studi Kasus Stikes Muhammadiyah Gombang. Jurnal Keperawatan Respati Yogyakarta International Diabetes Federation. IDF diabetes atlas : Ninth Edition. 2019. IDF; 2019.
Infodatin. (2020). Tetap Produktif, Cegah, dan Atasi Diabetes Melitus. Jakarta :Pusat Data dan Informasi Kementerian Kesehatan RI. Diakses dari https://pusdatin.kemkes.go.id/download. php%3Ffile%3Ddownload/pusdatin/infodatin/Infodatin-2020-Diabetes-Melitus.pdf diakses pada 09 April 2021
Irene GY, Kuswinarti K, Kusumawati M. Understanding Patients with Type 2 Diabetes Mellitus Using Oral Antidiabetic Drugs. J Med Heal. 2020;2(5):61–75.
Kementrian Kesehatan Badan Penelitian Dan Pengembangan Kesehatan. Riskesdas 2018 : Hasil Utama Riskesdas 2018.
Kementrian Kesehatan Badan Penelitian Dan Pengembangan Kesehatan; 2018.
Kemenkes RI. (2020). Tetap Produktif, Cegah, dan Atasi Diabetes Melitus. Infodatin, 1–6. https://pusdatin.kemkes.go.id/folder/view/01/structurepublikasi-pusdatin-info-datin.html
Kusnanto, et al (2019). Hubungan Tingkat Pengetahuan Dan Diabetes Self Management dengan tingkat Stress Pasien Diabetes Mellitus Yang Menjalani Diet. Jurnal Keperawatan Indonesia. http://jki.ui.ac.id/index.php/jki/ article/download/780/632. Diakses pada tanggal 22 Oktober 2021.
Luthfa, Iskim, and Nurul Fadhilah. 2019. “Self Management Menentukan Kualitas Hidup Pasien Diabetes Mellitus.” Jurnal Endurance 4(2): 402.
Mustarim, S. W., Busjra, M. N., & Rohman, A. (2019). Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Self Management Pada Pasien DM Tipe II. Journal Of Telenursing (JOTING). 1(2):364-375
Munir S and Takov V. (2021). Generalized Anxiety Disorder. https://www.ncbi.nlm.nih.gov/books/NBK441870/#_NBK441870_pubde_diperoleh 6 Desember 2021
Muyasaroh, H. (2020). Kajian Jenis Kecemasan Masyarakat Cilacap dalam menghadapi Pandemi Covid 19. In LP2M (Lembaga penelitian dan pengabdian masyarakat. http://repository.unugha.ac.id/id/eprint/858
Ningrum, T. P., Hudzaifah, A., Hildegardis, O.S. (2019). Faktor-Faktor Yang Memengaruhi Manajemen Diri Pasien DM Tipe 2. Jurnal Keperawatan BSI. 7(2)
Notoadmojo, Soekidjo. 2018. Metodologi Penelitian Kesehatan. Jakarta : Rineka Cipta.
Novita, Elsa dkk.(2020). BAHAN AJAR FA R M A K O T E R A P I G A N G G U A N PATOMEKANISME DAN METABOLIK ENDROKIN. Pasuruan : CV Penerbit Qiara
Media Prasetyani, Dewi, & Martiningsih, D. (2019). Analisis Faktor Yang Mempengaruhi Kejadian Neuropati Diabetik Pada Pasien Diabetes Melitus Tipe 2. Viva Medika: Jurnal Kesehatan, Kebidanan Dan Keperawatan, 13(01), 40–49. Https://Doi.Org/10.35960/Vm.V12i01.489
Prasetyani, Dewi, & Martiningsih, D. (2019). Analisis Faktor Yang Mempengaruhi Kejadian Neuropati Diabetik Pada Pasien Diabetes Melitus Tipe 2. Viva Medika: Jurnal Kesehatan, Hubungan Kecemasan dengan Manajemen Diri pada Pasien Diabetes Mellitus Tipe 2 di RSUD DR. H. Moch. Ansari Saleh Banjarmasin Kebidanan Dan Keperawatan, 13(01), 40–49. Https://Doi.Org/10.35960/Vm.V12i01.489
Rinawati P, Chanif C. Peningkatan efektifitas pola napas pada pasien ketoasidosis diabetik. Ners Muda. 2020;1(1):50–58
Rusdi, M. S. (2020). Hipoglikemia Pada Pasien Diabetes Melitus. Journal Syifa Sciences and Clinical Research, 2(2), 83–90
Sugiyono. 2018. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatig, dan R&D, penerbit Alfabeta,Bandung
Sugiyono (2019). Statistika untuk Penelitian. Bandung : CV Alfabeta.
Toobert, D. J., Hampson, S. E., & Glasgow, R. E. (2000). The summary of diabetes selfcare activities measure. Diabetes Care, 943-950.

Published

2023-12-20

How to Cite

Susandri, H., Tjomiadi, C. E. F., & Manto, O. A. D. (2023). Hubungan Kecemasan dengan Manajemen Diri pada Pasien Diabetes Mellitus Tipe 2 di RSUD DR. H. Moch. Ansari Saleh Banjarmasin. Jurnal Keperawatan, 15(02), 17–25. https://doi.org/10.61758/nursing.v15i02.155